STUDI ORIENTASI

Ke DUKCAPIL KULON PROGO DIY

Studi Orientasi ke DUKCAPIL Kulon Progo

Selasa, 12 September 2023, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pemalang, Ni Wayan Asrini, SH.MSi  didampingi pejabat fungsional PIAK-PD beserta jajaran staf lainya  melakukan Kunjungan Kerja ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kulonprogo Provinsi Daerah  Istimewa Yogyakarta pada hari selasa, Tanggal 12 September 2023. Kunjungan kerja ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kulonprgo dalam rangka studi orientasi guna meningkatkan Pelayanan Administrasi Kependudukan di Kabupaten Pemalang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Skip to content